Kegiatan Sekolah SMPN 30 Surabaya

Edukasi Kesehatan Menstruasi Pada Remaja Di SMP Negeri 30 Surabaya

Edukasi Kesehatan Menstruasi Pada Remaja Di SMP Negeri 30 Surabaya

Usia Remaja kerap dihubungkan dengan perubahan tingkah laku dan khususnya tentang masa pubertas. Perihal kebersihan dan kesehatan masa pubertas tersebut masih disepelekan dan dianggap tabu (sensitiv) oleh masyarakat. Oky Indonesia mengadakan roadshow ke berbagai kota...